Menggunakan tool Pipe Segment dalam Hysys
@ Pressure drop Mode, memerlukan parameter sebagai inputan:
- Flow (debit)
- Panjang pipa, diameter pipa dan perubahan elevasi
- Paling sedikit satu temperatur dan satu tekanan
@ Flow Mode, memerlukan:
- Panjang pipa, diameter pipa dan perubahan elevasi
- Informasi perpindahan panas
- Tekanan masuk dan keluar
- Temperatur pada satu arus
- Perkiraan awal nilai debit aliran
Tool Pipe Segment ini digunakan untuk simulasi perpipaan dan mengakomodasi aliran-aliran multi-phase, pressure drop, estimasi perpindahan panas.
Tiga cara perhitungan :
1. Pressure drop (Penurunan tekanan) / Headloss
2. Flow / debit
3. Length (panjang)
Perhitungan khusus dimulai dari akhir dan temperatur yang telah diketahui
Data dimasukkan pada bagian basis
• Single-phase dihitung menggunakan Darcy equation
• Tersedia korelasi Two-phase Pressure Drop :
– Aziz, Grover and Fogarasi
– Baxendall and Thomas
– Beggs and Brill
– Duns and Ross
– Gregory, Aziz and Mandhane
– Hagedorn and Brown
– HTFS Liquid Slip
– HTFS, Homogeneous Flow
– OLGAS (v1.1)
– Orkiszewski
– Poetmann & Carpenter
– Tulsa99
Calculation Parameters Tab
– Pressure, temperature dan heat flow tolerances digunakan sebagai bantuan untuk konvergen
– Default increments bisa ditingkatkan dan PH flash diubah jika terjadi kegagalan-kegagalan konvergen